Membuat Gambar dengan Strawberry Prolog

Share tugas dari kampus , mungkin ajah berguna, tugasnya tentang membuat gambar dengan software strawberry prolog. 

gambar yang akan dibuat yaitu pemandangan gunung, dengan menggunakan garis(line), persgi(rect) ,dan lingkaran (ellipse). Selain itu juga pen untuk border dan brush untuk warnanya.

Output setlah program jadi seperti berikut :

Membuat Gambar dengan Strawberry Prolog



 Berikut kode sumbernya:

Membuat Gambar dengan Strawberry Prolog
Berikut langkah pembuatannya :

1.      Buka software Strawberry Prolog

2.      Untuk mempermudah pembuatan gambar disini sayamembagi gambar-gambar tersebut ke dalam blok-blok program. Seperti untuk membuat matahari saya beri nama %matahari start (blok matahari di mulai). Hal pertama yang harus di lakukan adalah menampilkan window yang akan di isi untuk output gambar. Untuk menampilkan window tulis kode berikut,


Pada kode diatas,terdapat kode ”?-“ itu adalah sintak yang di gunakan untuk memulai program yang di tulis pada strawberry prolog. Di sini kita dapat mengatur tinggi dan juga lebar pada jendela output . kalimat “pemandangan” merupakan judul dari jendela outputnya, lalu untuk“...50,50,700,700)” merupakan koordinat dan ukuran jendela output yang akan ditampilkan. Untuk “50,50“merupakan jarak antara tepi monitor kiri dan tepi dari monitor bagian atas kebawah. sedangkan “700” dan “700” merupakan besar/lebarnya jendela output. Pada kode “gunung(paint):-” berfungsi untuk menandakan jendela output digunakan untuk menampilkan gambar.

3.      Objek pertama yang saya buat adalah matahari berikut langkah pembuatannya.
1.      Pada proses ini kita membuat garis untuk cahaya pada matahari.,untuk garis ini hanya di gunakan line dengan ketebalan Pen 5 dan warna kuning. Berikut kodenya
2.      Setelah di buat garis cahaya lalu di timpa dengan ellipse yang berwarna kuning.tepat di tengahnya.warna ini di dapatkan dari fungsi brush. Kodenya :        brush(rgb(255,255,0)),
ellipse(295,45,375,125)
3.       lalu pembuatan mata dengan menggunakan ellipse yang ukurannya sama, tapi koordinatnya berbeda, dengan border berwarna hitam dan brush berwarna putih.
4.      Untuk membuat senyum pertama kita membuat linkaran ellipse(320,90,350,115),
Lalu diberi warna kuning dengan border hitam. Untuk membuat senyuman kita butuh setengah lingkaran. Untuk itu kita menimpa lingkaran dengan kotak dengan koordinat rect(320,90,350,105) . warnanya kuning di samakan dengan warna matahari agar tidak terlihat.
5.      Yang terakhir prhatikan posisi nya

       4.      Untuk selanjutnya adalah pembuatan gunung, untuk pembuatan gunung tidak sepanjang
A.     pertama buat lingkaran besar dengan warna hijau untuk kodenya bisa liat di kode sumber. Linkaran tersebut di warnai dengan warna hijau menggunakan brush.
B.     Setelah di buat lingkaran kita harus membelahnya agar terlihat seperti gunung. Untuk membelah kita menggunakan prsegi dengan perintah rect. Dan warnanya putih.

       5.      Setelah itu membuat jalan , untuk membuat jalan hanya di butuhka 2 garis , dengan garis tengah yang               putus2. Garis putus-putus di dapatkan dari garis pendek yang di atur posisinya

            6.      Selanjutnya membuat rumah , untuk pembuatan rumah hanya di butuhkan line rect dan ellipse tanpa  menggunakan brush . jadi line di susun sehingga membentuk rumah dan untuk pintu mengguanakan rect dan gagang pintunya menggunakan ellipse.
 
         7.      Terakhir kita membuat orang nya , untuk membuat objek orang yang di butuhkan hanya ellipse dan line Tanpa brush , kode blocknya dapat di lihat di kode sumber . yang perlu di perhatikan adalah ellipse karna ellipse ini sangat kecil jadi perlu ketelitian.
Pembuatan objek orang di bagi menjadi 2 yaitu cowo dan cewe. Prbedaanya hanya pada pakaian yang di kenakan.
Saran saya setelah membuat objk orang cowo dapat di copy dan hanya mengubah koordinat x1 dan x2 nya saja.
 
Terakhir membuat background untuk background ini menggunakan brush  dengan mnggunakan gabungan warna rgb(100,20,255

Bagikan :





Artikel Terkait

1 Response to "Membuat Gambar dengan Strawberry Prolog"